27 Jan Kunker Ke Cabang Dinas Pendidikan Wilayah lll, Kabupaten Bone, Ibu Rismayanti & Anggota Komisi E Lainnya Dengar Kritikan & Saran Para Kepala Sekolah
Riscommunity.com, Jakarta-Legislator Sulsel Rismayanti Anwar Kunker di Kabupaten Bone Hari ini, Rabu 26 Januari 2022 saya bersama teman-teman Komis E DPRD Provinsi Sulsel kunjungan kerja di Cabang Dinas Pendidikan Wilayah lll, Kabupaten Bone. Rombongan kami dipimpin oleh Ketua Komis E, Rezki Mulfiati Lutfi dan diterima langsung oleh Kepala...